Banyak galaksi juga memiliki lubang hitam supermasif di pusatnya.
Jenis-jenis Galaksi
1. Galaksi Spiral
Dengan lengan-lengan spiral yang khas, galaksi ini termasuk Bima Sakti, galaksi tempat kita tinggal.
Lengan-lengan spiral terdiri dari bintang-bintang, gas, dan debu yang membentuk pola spiral yang indah.
2. Galaksi Eliptikal
Galaksi ini memiliki bentuk yang lebih bulat atau elips.
Mereka terdiri terutama dari bintang-bintang yang lebih tua dan kurang gas dan debu dibandingkan galaksi spiral.
3. Galaksi Irregular
Galaksi ini tak memiliki struktur tertentu dan seringkali terlihat berantakan.
Mereka dapat muncul sebagai gabungan dari galaksi spiral atau eliptikal yang mengalami interaksi gravitasi.
Baca Juga: Pengelompokan Planet di Tata Surya, Materi IPAS Kelas 6 SD
Itulah beberapa pembahasan tentang galaksi yang dapat kalian pelajari ya, Kids!
Pertanyaan: |
Apa yang dimaksud dengan galaksi? |
Petunjuk, cek lagi halaman 1. |
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.