Find Us On Social Media :

20 Nama-Nama Sayuran ('asma' alkhudar) dalam Bahasa Arab dan Artinya

Ada berbagai nama-nama sayuran dalam bahasa Arab. Apa saja daftarnya?

GridKids.id - Halo, Kids, Sabah alkhayri. Atamanaa lak yaum jayid! (Selamat pagi. Semoga harimu baik!)

Kembali lagi bersama GridKids untuk membahas bersama tentang berbagai kosa kata dalam bahasa asing, nih.

Di artikel kali ini kamu akan diajak membahas bersama tentang artikel belajar bahasa Arab, nih.

Kali ini kamu akan diajak melihat berbagai kosa kata tentang nama-nama sayuran ('asma' alkhudar) dalam bahasa Arab.

Yuk, simak bersama daftar kosa kata nama-nama sayuran dalam bahasa Arabnya di bawah ini, Kids.

Daftar Nama-Nama Sayuran dalam Bahasa Arab

1. Terung = albadhinjan

2. Seledri = karfs

3. Bayam = sbankh

4. Bawang = basila

5. Salad = sulta

Baca Juga: 18 Nama-Nama Buah dalam Bahasa Arab, Lengkap dengan Aksaranya

6. Kacang Buncis = habat silsila

7. Selada = khas

8. Mentimun = khiar

9. Kubis = karanba

10. Lobak = allaft

11. Kentang = albatatis

12. Jagung = hubub dharatan

13. Jamur = qalib

14. Tomat = tamatim

15. Wortel = jazra

16. Rebung = baraeim alkhayzaran

Baca Juga: 25 Kosakata Nama Makanan dalam Bahasa Arab dan Cara Membacanya

17. Bawang perai = kurath

18. Brokoli = brukli

19. Cabai = alfulfil alharu

20. Kacang polong = bazila'

Nah, Kids, itu tadi daftar nama-nama sayuran dalam bahasa Arab yang perlu kamu ketahui. 

 ----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.