Find Us On Social Media :

Mengapa Kucing Suka Mengeluarkan Suara Aneh di Malam Hari?

Kucing suka mengeluarkan suara anehnya di malam hari.

Kucing yang suka mengeong di malam hari, mengindikasikan bila mereka membutuhkan sesuatu.

Misalnya, ketika ingin meminta makanan atau karena merasa frustasi saat mainan favoritnya tersangkut.

6. Sedang merasa stres

Kucing dapat menghabiskan malam malam untuk mengekspresikan emosi negatifnya. 

Suara mengeong dan geraman rendah dapat menjadi tanda bahwa kucing sedang merasakan stres.

Kucing mungkin akan mengeluarkan suara-suara tersebut di siang hari, namun kesunyian sering kali membuat kucing menjadi lebih vokal daripada biasanya.

Nah, itu dia berbagai alasan mengapa kucing suka mengeluarkan suara aneh di malam hari yang perlu diketahui pemilik.

----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.