Find Us On Social Media :

Mengenal 3 Sifat Teks Eksposisi dan Contoh Kalimatnya, Apa Saja?

Teks eksposisi adalahh teks yang memberikan informasi faktual kepada pembacanya.

GridKids.id - Teks eksposisi merupakan salah satu teks yang dipelajari dalam bahasa Indonesia.

Apa itu teks eksposisi?

Teks eksposisi merupakan tulisan atau paparan yang memberikan informasi kepada pembacanya secara fakta.

Teks eksposisi adalah tulisan yang berisikan hawaban dari pertanyaan dalam pemaparana informasi atau pengetahuan yang bersifat tak menggiring opini.

Nah, setelahg keranganya disusun dalam teks ini, tulisan tersebut harus dikembangkan lebih lengkap agar ciri-cirinya dapat tersampaikan.

Teks ini sudah pasti memiliki bukti konkret yang ditulis oleh penulis dan berguna sebagai penguat dalam tulisannya.

Selain itu, terdapat juga sifat-sifat penulisan teks eksposisi yang penting diketahui. Apa saja itu?

Sifat Teks Eksposisi 

1. Informatif

Bila mengutip dari KBBI, informatif bersifat menerangkan atau memberi tahu.

Informati juga dapat diartikan sebagai pesan yang baru diketahui oleh banyak orang ketika membaca sebuah teks.

Baca Juga: Mengenal Apa Itu Teks Narasi serta Ciri-Ciri dan Struktur Penulisannya