Find Us On Social Media :

Mengenal Sejarah Transmigrasi, Pengertian hingga Jenis-jenisnya

Transmigrasi program pemindahan penduduk dari suatu daerah padat ke daerah lain dalam rangka pemerataan jumlah penduduk.

2. Transmigrasi Antar Pulau

Transmigrasi ini melibatkan pemindahan penduduk dari satu pulau ke pulau lain di dalam suatu negara.

Misalnya, di Indonesia, program transmigrasi antar pulau melibatkan pemindahan penduduk dari pulau yang padat penduduk seperti Jawa ke pulau-pulau yang kurang padat penduduk seperti Papua.

3. Transmigrasi Antar Negara

Beberapa negara juga melakukan transmigrasi antar negara, di mana penduduk dari satu negara dipindahkan ke negara lain.

Hal ini dapat terjadi karena perjanjian bilateral antara negara-negara terkait.

4. Transmigrasi Relokasi

Pemerintah dapat memutuskan untuk merelokasi penduduk dari daerah tertentu yang dianggap tidak aman atau tak layak huni.

Ini dapat terjadi dalam situasi bencana alam, konflik, atau proyek pembangunan besar.

5. Transmigrasi Spontan

Jenis transmigrasi ini dilaksanakan atas biaya, kesadaran, dan kemauan dari penduduk atau kelompok penduduk.

Baca Juga: Apa Arti dan Perbedaan Emigrasi, Imigrasi, Transmigrasi, dan Migrasi?

6. Transmigrasi Khusus

Transmigrasi khusus biasanya terlaksana dalam rangka adanya pembangunan proyek-proyek tertentu.

Nah, itulah penjelasan dari tranmigrasi, mulai dari pengertian, sejarah hingga jenis-jenisnya.

 

----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.