Find Us On Social Media :

3 Dampak Dangkalan Sunda dan Dangkalan Sahul bagi Indonesia, Apa Saja?

Letak geologis Indonesia adalah berada pada tiga daerah dangkalan, yaitu Dangkalan Sunda, Dangkalan Sunda, dan dangkalan daerah laut pertengahan Australia Asiatis.

1. Keanekaragaman Hayati

Dangkalan Sunda dan Dangkalan Sahul menciptakan lingkungan yang mendukung keanekaragaman hayati.

Perairan dangkal di Dangkalan Sunda menjadi tempat berkembang biak berbagai jenis ikan dan biota laut.

Sementara Dangkalan Sahul kaya akan flora dan fauna uniknya sheingga jadi habitat spesies endemik seperti kanguru, koala, dan banyak lagi.

Dangkalan Sunda dan Dangkalan Sahul juga berperan penting dalam membentuk ekosistem laut di sekitarnya.

2. Aktivitas Seismik

Aktivitas seismik adalah suatu pergerakan permukaan bumi. Dangkalan Sunda berada di zona subduksi, di mana lempeng Indo-Australia bertemu dengan lempeng Eurasia.

Ini menciptakan zona seismik aktif dan potensi terjadinya gempa bumi dan tsunami. Keberadaan dangkalan ini mempengaruhi aktivitas geologi di sepanjang Cincin Api Pasifik.

Nah, Dangkalan Sahul mencakup bagian dari Australia yang berperan pada topografi dan bentuk lahan yang unik.

3. Pertanian dan Sumber Daya Alam

Baca Juga: Geografi Kelas XI SMA: Pengertian Letak Geologis serta Penjelasannya