Find Us On Social Media :

Ingin Jadi Chef? Ini 5 Kursus dan Sekolah Kuliner yang Ada di Indonesia

Ada beberapa kursus dan sekolah kuliner yang ada di Indonesia.

GridKids.id - Kids, memasak merupakan salah ketrampilan yang banyak diminati.

Selain sebagai hobi, memasak sudah menjadi profesi yang cukup menjanjikan, lo.

Namun sebelum menjadi seorang chef, ada beberapa tahapan yang harus dilalui, lo.

Salah satunya adalah belajar di lembaga resmi di bidang kuliner, ya.

Di Indonesia sendiri ada banyak lembaga resmi yang menyediakan pendidikan kuliner.

Nah, kali ini GridKids akan menyajikan beberapa lembaga kursus dan sekolah kuliner di Indonesia, ya.

Yuk, langsung saja kita simak mana saja lembaga kursus dan sekolah kuliner tersebut!

5 Kursus dan Sekolah Kuliner di Indonesia

1. Bogasari Baking Centre

Bogasari Baking Centre merupakan salah satu kursus kuliner tertua di Indonesia.

Lembaga ini berfokus pada bidang baking atau membuat kue.

Baca Juga: 5 Jenis Tes Bahasa Asing untuk Syarat Beasiswa, Apa Saja?