Find Us On Social Media :

20 Nama-Nama Pekerjaan dalam Bahasa Jawa, Ada Bakul sampai Empu

Dalam bahasa Jawa, pekerjaan disebut dengan pegawean.

GridKids.id - Kids, tahukah kamu nama-nama pekerjaan dalam bahasa Jawa?

Dalam bahasa Jawa, pekerjaan disebut dengan pegawean.

Nah, kali ini GridKids akan mengajak kalian melihat nama-nama pekerjaan dalam bahasa Jawa.

Kali ini, kamu akan melihat nama-nama pekerjaan seperti bakul hingga empu.

Yuk, langsung saja kita simak nama-nama pekerjaan dalam bahasa Jawa!

Nama-nama Pekerjaan dalam Bahasa Jawa

1. Ajudan = Pengawal pejabat.

2. Bakul = Pedagang.

3. Batur = Pembantu.

4. Begal = Perampok/pencuri.

5. Blandhong = Penebang Kayu.

Baca Juga: Mengenal Nama-nama Peralatan Sekolah dalam Bahasa Jawa, Apa Saja?