Find Us On Social Media :

15 Fakta Menarik Gili Iyang, Pulau Awet Muda dengan Kadar Oksigen Tertinggi di Indonesia

(ilustrasi) Gili Iyang merupakan salah satu pulau yang termasuk kecamatan Dungkek, Kabupaten Sumenep, Madura.

GridKids.id - Apa yang kamu ketahui tentang fakta menarik Gili Iyang, Kids?

Nah, pada artikel ini GridKids akan mencari tahu fakta-fakta menarik Gili Iyang.

Gili Iyang merupakan salah satu pulau yang termasuk kecamatan Dungkek, Kabupaten Sumenep, Madura.

Pulau Gili Iyang juga termasuk destinasi wisata pantai berpasir putih dengan air laut yang jernih, lo.

Bahkan terumbu karang di pulau ini juga sangat indah sehingga jadi tempat ideal untuk menyelam dan snorkeling.

Meski enggak sepopuler tempat wisata lain di Jawa Timur, Gili Iyang memiliki daya tarik tersendiri di kalanga wisatawan, Kids.

Bahkan Pulau Gili Iyang terkenal sebagai pulau dengan kualitas udara yang bersih dan sehat.

Kandungan oksigen di wilayah ini termasuk dalam ambang batas normal dan bermanfaat bagi kesehatan makhluk hidup yang menghirupnya.

Maka enggak mengherankan jika Pulau Gili Iyang sering dikunjungi oleh wisatawan dalam negeri dan luar negeri.

Simak informasi di bawah ini untuk mengetahui apa saja fakta menarik Pulau Gili Iyang!

Fakta Menarik Pulau Gili Iyang

Baca Juga: 15 Fakta Menarik Kepulauan Faroe yang Diguyur Hujan Selama 300 Hari dalam Setahun