Find Us On Social Media :

20 Contoh Peribahasa Populer Bahasa Indonesia Beserta Artinya

Ada beberapa contoh peribahasa populer dalam bahasa Indonesia. Yuk, simak contoh dan artinya.

7. Bagai api dengan rabuk: sesuatu yang jika didekatkan bisa menimbulkan hal-hal yang enggak baik

8. Bagai anjing berebut tulang : Orang yang tamak

9. Bagai bulan kesiangan: Muka yang pucat karena sakit

10. Cacing menjadi ular naga: Orang kecil yang menjadi orang besar (sukses)

11. Cubit paha kanan, paha kiri pun berasa sakit: Jika suatu anggota keluarga disakiti, seluruh anggota keluarga ikut merasakannya

12. Dahulu bajak daripada jawi: Orang muda yang belum memiliki pengalaman dijadikan pemimpin orang tua yang berpengalaman.

13. Emas tahan uji: Orang ahli berani ditanya

14. Gagak putih bangau hitam: Sesuatu yang mustahil terjadi

15. Hidup dikandung adat, mati dikandung tanah: Selama hidup harus taat pada adat kebiasaan dalam masyarakat

16. Membasuh arang di muka: Berusaha menghilangkan rasa malu

17. Menepuk air di dulang, terpecik muka sendiri: Jika berbuat sesuatu yang jahat maka akan terkena kembali kepada diri sendiri

Baca Juga: 10 Peribahasa Indonesia tentang Hidup Beserta dengan Maknanya