Kopi dan Susu Harus Dihindari oleh Pengidap Maag, Apa Alasannya?

Kopi dan susu tak boleh dikonsumsi oleh pengidap maag.

Kopi dan susu tak boleh dikonsumsi oleh pengidap maag.

Beberapa jus mengandung asam yang tinggi, untuk itu pilihlah jus yang tak terlalu asam seperti jus wortel, jus semangka, jus timun, dan lainnya.

3. Air kelapa

Air kelapa tanpa adanya pemanis dapat menjadi pilihan minuman yang menyehatkan dibanding kopi dan susu.

Air kelapa adalah minuman dengan sumber elektrolit dan potasium yang bisa meningkatkan keseimbangan pH tubuh dan mengurangi gejala maag.

Maag adalah masalah kesehatan yang dapat dikontrol dan dikenalkan dengan gaya hidup yang sehat.

Agar enggak bertambah parah, atur pola makan, hindarilah makanan dan minuman pemicu maag, serta stres.

Jadi, kopi dan susu enggak baik untuk pengidap maag sehingga dapat mengonsumsi yang lebih sehat seperti air kelapa.

----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.