Find Us On Social Media :

Apa Itu Majas Litotes? Ini Pengertian, Ciri, Fungsi, dan Contohnya

Majas litotes adalah gaya bahasa yang mengecilkan kenyataan dengan maksud merendah.

GridKids.id - Apakah kamu tahu yang dimaksud dengan majas litotes?

Dalam bahasa indonesia, majas litotes memiliki fungsi agar sebuah kalimat bisa menghidupkan suasana, dan meningkatkan efek rasa.

Sementara itu, dalam KBBI menjelaskan bahwa litotes merupakan pernyataan yang memperkecil sesuatu dan menyatakan kebalikannya.

Bila disimpulkan, majas litotes merupakan gaya bahasa yang mengecilkan kenyataan dengan maksud merendah.

Gaya bahasa dengan majas ini serupa tapi tak sama dengan majas innuendo yang mengecilkan kenyataan dengan maksud menyindir.

Berikut ciri, fungsi, dan contoh yang menggunakan majas litotes!

Ciri Majas Litotes

- Menggunakan kiasan yang memiliki pilihan kata dan menyamakan satu hal dengan yang lain.

- Kalimatnya menyampaikan niat untuk merendahkan diri dengan kata-kata yang disusun secara alus agar menjaga kesopanan.

- Menggunakan kata-kata abstrak yang menggambarkan maksud dan tujuan dari isi cerita dan puisi.

Fungsi Majas Litotes

Baca Juga: Apa Itu Majas Repetisi? Ini Pengertian dan Contoh Kalimatnya