Find Us On Social Media :

6 Karakteristik Iklim Matahari di Suatu Wilayah dan Penjelasannya, Apa Saja?

Pengertian iklim matahari juga dipahami sebagai jumlah sinar atau panas matahari yang diterima di wilayah permukaan bumi.

GridKids.id - Pada artikel sebelumnya kita telah membahas tentang pengertian, jenis, dan karakteristik iklim Mediterania.

Nah, kali ini GridKids akan mencari tahu apa itu karakteristik iklim matahari ya, Kids.

Diketahui bahwa jenis iklim matahari termasuk jenis yang paling banyak digunakan oleh masyarakat umum, lo.

Melansir dari kompas.com, iklim matahari adalah iklim yang pembagiannya berdasarkan garis lintang bumi dan berdasarkan banyaknya sinar matahari yang diterima daerah tersebut.

Pengertian iklim matahari juga dipahami sebagai jumlah sinar atau panas matahari yang diterima di wilayah permukaan bumi.

Tahukah kamu? Jumlah sinar matahari yang diterima di wilayah tersebut dipengaruhi oleh garis lintang khatulistiwa.

Jika semakin dekat wilayah tersebut dengan garis khatulistiwa maka akan semakin banyak jumlah sinar matahari yang diterima.

Klasifikasi iklim matahari dibagi jadi empat kelompok, yakni iklim subtropis, iklim tropis, iklim sedang, dan iklim dingin.

Yuk, simak informasi di bawah ini untuk mengetahui apa saja karakteristik iklim matahari, Kids!

Karakteristik Iklim Matahari dan Penjelasannya

1. Siklus Suhu dan Radiasi Matahari

Baca Juga: Iklim Mediterania: Pengertian, Jenis, serta Karakteristiknya

Matahari menyediakan energi yang membentuk siklus suhu harian. Selama siang, bumi menerima radiasi matahari meningkatkan suhu.