GridKids.id - Tahukah kamu? Air laut enggak hanya mengandung garam saja. lo.
Air laut merupakan air yang berasal dari laut atau samudra yang memiliki rasa asin.
Melansir dari kompas.com, air laut yang berada di garis khatulistiwa cenderung lebih asin, sedangkan perairan di bagian utara lebih segar karena mengandung garam lebih sedikit.
Air laut mengandung berbagai senyawa dan unsur. Pada artikel ini GridKids akan mencari tahu apa saja unsur-unsur yang terdapat pada air laut selain garam.
Menurut penelitian yang dilansir dari gramedia.com, bahwa kadar garam dalam air laut rata-rata adalah 3,5 persen.
Maka dari itu, air laut rasanya asin karena ada kandungan garam di dalamnya.
Perlu diketahui bahwa air laut berperan penting bagi kehidupan, yaitu berperan sebagai pengontrol iklim di bumi.
Selain itu juga jadi sumber terjadinya hujan baik di daratan maupun di laut itu sendiri.
Diketahui arus laut panas bisa memperbaiki iklim, terutama di daerah yang dilalui arus tersebut.
Simak informasi di bawah ini untuk mengetahui apa saja unsur-unsur yang terdapat pada air laut selain garam.
1. Garam (Natrium dan Klorin)
Baca Juga: 5 Faktor Penyebab Terjadinya Kenaikan Permukaan Air Laut serta Penjelasannya