Find Us On Social Media :

Contoh Norma Hukum di Lingkungan Sekolah, Pendidikan Pancasila Kelas 5 SD

Di lingkungan sekolah memiliki beberapa norma hukum yang harus ditaati.

Contohnya seperti memberikan pengajaran yang adil dan mendukung perkembangan siswa.

2. Peraturan Disiplin Sekolah

Sekolah biasanya memiliki peraturan disiplin yang mengatur perilaku siswa di dalam dan di sekitar lingkungan sekolah.

Contohnya adalah tindakan-tindakan seperti larangan perundungan.

3. Aturan Kehadiran

Sekolah biasanya memiliki aturan mengenai kehadiran siswa.

Contohnya seperti kewajiban siswa untuk hadir secara teratur dan prosedur untuk mengurus izin absen.

4. Aturan Pakaian

Banyak sekolah memiliki pedoman tentang pakaian siswa.

Contohnya adalah tentang pedoman penggunaan seragam dari setiap sekolah.

5. Aturan Terkait Keamanan

Baca Juga: Pengertian dan Fungsi Norma Kesusilaan, Pendidikan Pancasila Kelas 5 SD