Find Us On Social Media :

6 Fakta Menarik Semut Peluru, Spesies Semut Terbesar di Dunia

Ilustrasi semut peluru.

GridKids.id - Kids, semut adalah salah satu jenis serangga yang hidup di sekitar kita.

Salah satunya jenisnya adalah semut peluru alias Paraponera clavata.

Sesuai namanya, semut ini memiliki sengatan yang cukup menyakitkan, lo.

Selain itu, semut ini juga termasuk sebagai salah satu spesies semut terbesar di dunia.

Nah, kali ini GridKids akan menyajikan sederet fakta menarik tentang semut peluru, ya.

Yuk, langsung saja kita simak fakta-fakta menarik tentang semut peluru!

6 Fakta Menarik Semut Peluru

1. Sengatan Paling Menyakitkan

Sengatan Semut Peluru dikatakan yang paling menyakitkan dari serangga mana pun.

Hal ini ditemukan oleh seorang pria bernama Justin O. Schmidt.

Bahkan, rasa sakit dari sengatan semut ini bisa bertahan hingga 24 jam, lo!

Baca Juga: 5 Cara Mudah Mengusir Semut dari Mangkuk Hewan Peliharaan, Apa Saja?