Find Us On Social Media :

5 Faktor Penyebab Terjadinya Kenaikan Permukaan Air Laut serta Penjelasannya

Kenaikan permukaan air laut (sea level rise) ialah suatu fenomena naiknya permukaan laut yang disebabkan oleh berbagai faktor.

GridKids.id - Kids, apa yang kamu ketahui tentang faktor penyebab terjadinya kenaikan permukaan air laut?

Pada artikel ini kita akan mencari tahu apa saja faktor penyebab terjadinya kenaikan permukaan air laut.

Kenaikan permukaan air laut (sea level rise) ialah suatu fenomena naiknya permukaan laut yang disebabkan oleh berbagai faktor.

Perlu diketahui bahwa salah satu dampak suhu bumi semakin memanas adalah kenaikan permukaan air laut.

Selama beberapa dekade terakhir, pemanasan global ternyata menyebabkan bagian-bagian lapisan es mencair dan menyusut.

Kondisi ini menyebabkan air yang sebelumnya tersimpan di darat sekarang menyebar ke laut.

Bersumber dari kompas.com, lapisan es Greenland berkurang sebanyak rata-rata 586 miliar dari permukaannya.

Berikut ini adalah beberapa penyebab terjadinya kenaikan permukaan air laut, antara lain:

1. Pemanasan Global dan Pelelehan Es

Pemanasan global adalah salah satu penyebab utama kenaikan permukaan air laut.

Gas rumah kaca yang dilepaskan ke atmosfer akibat kegiatan manusia, seperti pembakaran bahan bakar fosil menghasilkan peningkatan suhu global.

Baca Juga: 6 Hal yang Terjadi Jika Suhu Bumi Semakin Panas, Benarkah Menyebabkan Kepunahan?