Find Us On Social Media :

6 Alasan Kucing Sangat Suka Bermain dengan Plastik, Punya Aroma Khas?

Kucing sangat suka main plastik karena kucing suka bunyi yang ditimbulkan ketika mereka memainkannya.

GridKids.id - Hai, Kids, kembali lagi bersama GridKids untuk membahas berbagai perilaku kucing yang menggemaskan.

Jika kamu termasuk cat lovers, pasti sudah enggak asing dengan perilaku kucing yang sangat suka bermain dengan plastik.

Tapi, pernahkah kamu bertanya-tanya kenapa kucing sangat suka dengan plastik, ya?

Kucing menggunakan plastik sebagai mainan favoritnya, lo.

Plastik bisa jadi salah satu mainan yang menarik buat kucing, dikejar-kejar karena saking ringannya plastik kadang terbang kesana kemari.

Kucing kadang juga menggigiti dan melompati plastik-plastik dengan hebohnya.

Kucing begitu senangnya sampai mengeong-ngeong dengan senang hati sembari berguling-guling.

Ternyata ada beberapa alasan kenapa kucing sangat suka bermain dengan plastik, di antaranya:

Alasan Kucing Suka Bermain Plastik

1. Kerutan Plastik Membuat Kucing Merasa Senang

Plastik akan berkerut ketika terkena gesekan dan dipegang oleh kucing.

Baca Juga: 4 Faktor Penyebab Tubuh Kucing Sangat Lentur dan Elastis, Apa Saja?