Find Us On Social Media :

15 Fakta Menarik Kairo, Ibu Kota Mesir yang Dijuluki Sebagai Kota Seribu Menara

Kairo terletak di sepanjang tepi Sungai Nil di Delta Nil, wilayah yang subur di utara Mesir.

10. Berbagai peradaban seperti Firaun, Romawi, Bizantium, dan Islam mempengaruhi sejarah dan perkembangan kota Kairo.

11. Memiliki wilayah yang sangat luas, hanya ada 9 lampu lalu lintas di Kairo.

12. Kairo dijuluki sebagai Kota Seribu Menara karena arsitektur Islamnya yang begitu dominan.

12. Pusat bersejarah Kairo dianugerahi status Situs Warisan Dunia pada tahun 1979.

13. Kairo merupakan kota yang terpenting di Afrika dengan penduduk yang mencapai 7 juta jiwa.

14. Di pinggiran Kairo terdapat kawasan Manshiyat Nasir yang juga dikenal sebagai Kota Pemulung.

15. Penduduk setempat mengasosiasikan Kairo dengan Mesir dan Mesir dengan Kairo.

Nah, demikianlah informasi tentang fakta-fakta menarik Kairo sebagai ibu kota Mesir.

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.