Find Us On Social Media :

Bhutan Dujuluki Sebagai Negeri Naga Guntur, Apa Alasannya? #AkuBacaAkuTahu

Nama Bhutan diduga berasal dari bahasa Sanskerta yakni 'Bhutanta' yang berarti akhir Tibet atau dari 'Bhu-Uttan' yang berarti dataran tinggi.

GridKids.id - Kenapa Bhutan dijuluki sebagai Negeri Naga Guntur (Druk Yul), Kids?

Pada artikel ini kita akan mencari tahu alasan Bhutan dijuluki sebagai Negeri Naga Guntur, ya.

Nama Bhutan diduga berasal dari bahasa Sanskerta yakni 'Bhutanta' yang berarti akhir Tibet atau dari 'Bhu-Uttan' yang berarti dataran tinggi.

Bhutan merupakan salah satu negara di Asia Selatan yang menganut sistem kerajaan.

Ibu kota Bhutan adalah Thimphu yang berada di Pegunungan Himalaya sebelah timur.

Thimphu berada di 8.688 kaki atau 2.648 di atas permukaan laut.

Thimphu merupakan kota terbesar dan menjadi satu-satunya kota di Kerajaan Bhutan.

Meski belum banyak yang tahu, Thimphu merupakan ibu kota Bhutan yang menduduk posisi ketiga sebagai ibu kota tertinggi di dunia.

Keunikan Bhutan adalah memiliki lima musim, yaitu musim dingin, semi, panas, gugur, dan monsun ya, Kids.

Simak informasi di bawah ini untuk mengetahui apa alasan Bhutan dijuluki sebagai Negeri Naga Guntur.

Kenapa Bhutan Dijuluki Sebagai Negeri Naga Guntur?

Baca Juga: Bertetangga dengan Indonesia, Ini Alasan Malaysia Dijuluki Negeri Jiran #AkuBacaAkuTahu