Find Us On Social Media :

Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 5: Ketentuan Menggunakan Memakai Imbun Pe-

Soal bahasa Indonesia kelas 5 SD halaman 162

GridKids.id - Kids, kita akan menjawab soal materi bahasa Indonesia kelas 5 SD pada halaman 161.

Soal tersebut membahas tentang imbuhan Pe-. Dalam bahas Indonesia, imbuhan Pe- digunakan sebagai imbuhan pelengkap dan memberi makna tambahan pada kata dasar.

Fungsi dari imbuhan Pe- digunakan untuk membentuk kata kerja menjadi bentuk yang mengindikasikan tindakan atau proses yang sedang berlangsung atau sedang dilakukan oleh seseorang atau sesuatu.

Imbuhan ini dapat digunakan untuk mengaktifkan atau memberikan penekanan pada tindakan yang sedang berlangsung.

Imbuhan Pe- dapat diletakkan di awal, tengah, hingga akhir.

Latihan 

Menebak makna kata imbuhan Pe-an.

Tentukan makna kata Pe-an pada kalimat-kalimat berikut ini.

1. Program 3M dapat menjadi solusi penanggulangan sampah.

Jawaban: menyatakan proses.

Kata dasar: tanggulang.

Baca Juga: Memahami Imbuhan Pe- dan Contoh Kalimatnya, Bahasa Indonesia Kelas 5 SD