GridKids.id - Dalam percakapan bahasa Inggris, biasanya seseorang menggunakan passive voice. Apa itu?
Singkatnya, passive voice merupakan bentuk kalimat hasil dari perubahan kalimat aktif menjadi pasif.
Menempatkan kata kerja bantu to be dan by sebelum obyek dalam kalimat pasif, menjelaskan apa atau siapa yang melakukannya.
Berikut rumus passive voive:
S + Be + Past Participle + By Agent
Bentuk pola kalimat passive voice:
1. Simple Past Passive
Rumus: Subject + to be (was,were) + verb 3 + by + object + adverb.
Contoh dalam kalimat:
Sinetron scripts were written by the script writer last night. (Naskah sinetron ditulis oleh penulis naskah tadi malam).
2. Past Continuous Active
Baca Juga: Mengenal Nama-Nama Ruangan dalam Bahasa Inggris dan Contohnya
Rumus: Subject + to be (was,were) + verb 1 + ing + object + adverb.