Find Us On Social Media :

7 Manfaat Bioma bagi Kehidupan serta Ciri-cirinya, Materi Geografi Kelas X SMA

Bioma terbentuk karena perbedaan letak geografis dan astronomis.

2. Membantu agar penataan populasi tertentu bisa berjalan dengan lancar dan mudah.

3. Memudahkan dalam melaksanakan penataan suatu populasi.

4. Mempermudah pengelompokkan flora dan fauna yang baru ditemukan.

5. Menyediakan rumah bagi jutaan spesies tumbuhan dan hewan.

6. Membantu memurnikan udara dan air.

7. Mengatur iklim global dan menyediakan makanan dan sumber daya lainnya untuk manusia.

Nah, di bawah ini merupakan ciri-ciri bioma, apa saja?

1. Bioma diberi nama berdasarkan pada dominasi vegetasinya.

2. Interaksi terbentuk dari berbagai unsur lingkungan yang meliputi iklim, air, tanah, dan organisme-organisme pada suatu daerah tertentu.

3. Masing masing bioma memiliki karakteristik serta ciri khas tertentu.

Baca Juga: 5 Faktor yang Memengaruhi Biosfer dan Penjelasannya, Materi Geografi Kelas X SMA