Find Us On Social Media :

Jenis-Jenis Teks Negosiasi, Salah Satunya Negosiasi Tuturan Langsung

Teks negosiasi adalah jenis teks yang digunakan untuk mencapai kesepakatan bersama.

Jenis teks negosiasi yang cara penyampaiannya tak dilakukan secara langsung.

Hal ini dikarenakan menggunakan surat atau media tertulis lainnya.

Pihak pertama biasanya akan mengirim surat sebagai bentuk pengajuan kesepakatan.

Itulah beberapa jenis teks negosiasi yang dapat kalian pelajari ya, Kids.

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.