Find Us On Social Media :

Tetap Segar dan Terhindar dari Busuk, Ini 6 Cara Menyimpan Buah Ceri di Kulkas

Buah ceri memiliki rasa yang manis, asam, dan menyegarkan.

GridKids.id - Apakah buah ceri termasuk salah satu buah kesukaanmu, Kids?

Buah ceri sering dikonsumsi sebagai camilan atau topping di atas kue hingga ditambahkan ke dalam smoothie.

Buah ceri memiliki rasa yang manis, asam, dan menyegarkan. Maka tak jarang yang mengonsumsinya secara langsung, ya.

Mengonsumsi buah ceri bisa mendatangkan manfaat, seperti menekan nyeri rematik, menyehatkan kulit, meningkatkan sistem kekebalan tubuh, dan mengatasi insomnia.

Tahukah kamu? Supaya buah ceri tetap segar dan enak untuk dikonsumsi, kamu perlu tahu cara menyimpannya dengan benar di dalam kulkas, Kids.

Kali ini GridKids akan mencari tahu apa saja cara menyimpan buah ceri di kulkas agar awet dan tetap segar, yuk, simak informasi di bawah ini!

Cara Menyimpan Buah Ceri di Kulkas

1. Pilih Buah Ceri yang Berkualitas

Pertama-tama pilih buah ceri yang matang, berwarna cerah, dan enggak memiliki bintik-bintik atau kerusakan.

Bauh ceri yang lebih segar biasanya memiliki kulit yang kencang dan mengkilap, ya.

2. Hindari Mencuci Buah Ceri Sebelum Menyimpannya

Baca Juga: Sering Dijadikan Hiasan Makanan dan Minuman, Ini 5 Khasiat Mengonsumsi Buah Ceri