Find Us On Social Media :

15 Fakta Unik Panda, Hewan Menggemaskan yang Memiliki 6 Jari

Panda merupakan mamalia yang berasal dari keluarga beruang.

10. Panda memiliki enam jari yaitu ada jempol tambahan yang tumbuh berlawanan dengan lima jari lainnya.

11. Fungsi jempol tambahan panda adalah untuk memegang bambu dan membuang batang dan daunnya sebelum dimakan.

12. Panda memiliki posisi tidur yang unik, yaitu dengan meringkuk seperti bola, menyamping, dan tidur terlentang.

13. Panda menghabiskan waktu makan selama 10 jam hingga 12 jam per hari.

14. Warna bulu hitam dan putih pada panda berfungsi sebagai kamuflase.

15. Nama ilmiah panda adalah Ailuropoda melanoleuca yang berarti kaki kucing berwarna hitam putih.

Nah, sekarang sudah tahu ya, Kids, apa saja fakta-fakta menarik panda.

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.