4. John ToshJohn Tosh berpendapat bahwa sejarah merupakan memori kolektif maupun pengalaman melalui pengembangan suatu rasa identitas sosial manusia dan prospek manusia tersebut pada masa yang akan datang.
5. Sartono KartodirjoSejarah adalah gambaran masa lalu manusia dan lingkungan sekitarnya sebagai makhluk sosial yang disusun secara ilmiah dan lengkap.
6. Petrick Gardinar Petrick Gardinar memaknai sejarah sebagai ilmu yang mempelajari apa yang sudah pernah dilakukan oleh manusia di masa yang sudah berlalu.
7. Roeslan Abdulgani Sejarah adalah ilmu yang menyelidiki secara tersistematis.
8. KuntowijoyoSejarah diartikan sebagai rekonstruksi (membangun kembali) peristiwa masa lalu yang kemudian dikontekstualisasikan ke dalam kehidupan masa sekarang dan masa depan.
9. Sidi GazalbaMenurrut Sigi Gazalba, sejarah adalah masa lalu manusia yang tersusun secara ilmiah dan lengkap.
10. Sir Charles FirthSir Charles Firth berpendapat bahwa sejarah merekam kehidupan manusia, perubahan yang terus-menerus, merekam ide-ide, dan merekam kondisi-kondisi material yang telah membantu atau merintangi perkembangannya.
Tahukah kamu? Perbedaan sejarah dengan ilmu, yaitu sejarah terikat oleh waktu, tempat, serta juga kekhususan.
Sementara untuk ilmu pengetahuan enggak terikat oleh hal-hal tersebut.
Ilmu sejarah memiliki dua konsep berpikir, yaitu konsep diakronis dan sinkronis.