Find Us On Social Media :

7 Jenis Ikan Predator Air Tawar yang Banyak Dipelihara di Akuarium, Apa Saja?

Ada berbagai jenis ikan predator yang hidup di perairan air tawar, salah satunya ikan gabus.

Ikan Toman yang punya nama ilmiah Channa micropeltes, masih termasuk kelompok gabus-gabusan yang umum ditemukan di kawasan Asia Tenggara termasuk di Indonesia.

Ikan Toman punya ciri-ciri tertentu yaitu perut berwarna putih dan corak hitam kebiru-biruan di punggung dan kepalanya.

Ikan toman juga dikenal dengan ikan snakehead karena kepalanya mirip ular dengan deretan gigi-gigi yang tajam.

Jika dirawat dalam akuarium, ikan Toman bisa tumbuh sekitar 60 - 1 meter, lo!

2. Ikan Louhan

Salah satu ikan predator yang banyak dipelihara orang adalah ikan louhan atau Amphilophus trimaculatus.

Ciri uniknya adalah kepalanya yang benjol, Kids.

Meski punya bentuk fisik yang lucu, ikan louhan dikenal sebagai hewan yang agresif, Kids.

Ikan louhan dengan tampilan yang eksotik diketahui menarik minat para pecinta ikan hias untuk memeliharanya.

Ikan louhan disebut mudah dipelihara dan diberi makan, biasanya ikan ini diberi makan cacing, udang, jangkrik, hingga potongan ikan segar.

3. Ikan Alligator

Baca Juga: 3 Cara Merawat Ikan Hias agar Berumur Panjang, Jangan Overfeeding