3. Berguling telentang
Beberapa orang mungkin menganggap posisi ini sebagai ketundukan, seperti saat anjing berguling telentang.
Namun, kucing terkadang melakukan ini agar mereka bisa menggigit dan mencakar dengan keempat kakinya.
4. Posisi membungkuk
Kucing yang gelisah akan mengambil posisi membungkuk dengan bulu terangkat.
Hal ini kucing lakukan agar terlihat lebih besar dan lebih mengintimidasi.
Mendesis dan menggeram Pamela Uncles menyebut, perilaku ini merupakan peringatan terakhir dari kucing sebelum menyerang.
Namun, tak semua kucing akan mendesis atau menggeram sebelum menggigit.
(Penulis: Putri Aulia)
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.