Find Us On Social Media :

Perbedaan Kebutuhan Primer dan Sekunder, Serta Pengertiannya

Kebutuhan manusia dibedakan menjadi primer dan sekunder

Kebutuhan sekunder adalah kebutuhan yang tak bersifat esensial untuk kelangsungan hidup, tetapi dapat meningkatkan kualitas hidup dan kepuasan individu.

Kebutuhan ini muncul setelah kebutuhan primer telah terpenuhi.

Kebutuhan sekunder cenderung lebih terkait dengan keinginan dan aspirasi, dibandingkan dengan kebutuhan dasar untuk bertahan hidup.

Nah, untuk mengetahui perbedaannya, berikut dua kategori kebutuhan primer dan sekunder yang berbeda dalam konteks pemenuhan kebutuhan manusia.

Berikut adalah perbedaan antara keduanya:

1. Kategori Kebutuhan

2. Tingkat Kepentingan

Baca Juga: Perbedaan Kontak Sosial Primer dan Sekunder, Serta Contohnya

3. Dampak Pemenuhan

4. Prioritas Pemenuhan

Dalam rangka mencapai keseimbangan hidup yang baik, penting bagi seseorang untuk memenuhi kebutuhan primer terlebih dahulu sebelum beralih ke kebutuhan sekunder.

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.