Find Us On Social Media :

Jawaban Kata Imbuhan "Me-" pada Teks "Ekspresi Diri Melalui Hobi", Bahasa Indonesia Kelas 5 SD

Soal materi Bahasa Indonesia kelas 5 SD tentang makna imbuhan

Kata Dasar : Potret

Makna : Mengerjakan sesuatu dengan alat.

Baca Juga: Materi Bahasa Indonesia Kelas 5 SD: Fungsi Kata Imbuhan berserta Contoh

5. Kata Berimbuhan "me-" : Membeli

Kata Dasar : Membeli

Makna : Melakukan sesuatu pekerjaan.

Sebagai tambahan akan memberikan contoh kalimat pada kata imbuhan "me-" pada teks 'Ekspresi Diri Melalui Hobi'

a. Memotong

Kalimat : Ibu sedang memotong-memotong sayur di dapur.

b. Menempel

Kakak ku tengah menempel foto-fotonya di kertas karton.

c. Menggambar

Aku suka sekali menggambar anime.

d. Memotret

Om ku suka sekali memotret pemandangan alam.

e. Membeli

Ayah ku baru saja membeli sepeda untuk adik ku.

 

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.