Find Us On Social Media :

Penyebab dan Cara Mengatasi Gusi Bengkak pada Anak, Ini Penjelasannya

Salah satu penyebab gusi bengkak pada anak adanya radang gusi

Namun, baiknya teether dimasukkan ke dalam kulkas terlebih dahulu supaya menjadi dingin.

Suhu dingin dapat membantu mengurangi rasa gatal dan tidak nyaman akibat tumbuh gigi.

2.  Berkumur Air Garam

Bila anak sudah bisa berkumur, maka ortu dapat meminta berkumur dengan larutan air garam hangat sebagai obat gusi bengkak alami.

Air garam ini berfungsi mengurangi pertumbuhan bakteri penyebab gusi bengkak pada anak.

Tak hanya itu, hal ini juga cukup efektif membantu meredakan nyeri dan nyut-nyutan.

3.  Pergi ke Dokter Gigi

Jika penyebab gusi bengkak pada anak adalah abses gigi, maka cara terbaik untuk mengatasinya adalah dengan berobat ke dokter gigi.

Dokter gigi mungkin akan melakukan tindakan medis tertentu seperti scaling, tambal gigi, cabut gigi, dan lain sebagainya.

Anak mungkin juga akan diresepkan obat pereda nyeri dan antibiotik oleh dokter untuk meredakan gejalanya.

 

----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.