Find Us On Social Media :

10 Cara Membuat Daftar Pustaka untuk Skripsi di Microsoft Word

Cara membuat daftar pustaka di Microsoft Word.

GridKids.id - Kali ini GridKids akan bagikan cara membuat daftar pustaka otomatis untuk skripsi di Microsoft Word.

Dengan cara ini, kamu enggak perlu lagi membuat daftar pustaka satu per satu secara manual yang menghabiskan banyak waktu.

Selain skripsi, kamu pun dapat menggunakan daftar pustaka ini untuk jurnal dan buku dengan fitur "Reference" di bagian menu bar Microsoft Word.

Lewat fitur "Reference", kamu hanya perlu memasukkan identitas buku dengan cara praktis.

Bagaimana cara membuat daftar pustaka di Microsoft Word? 

Yuk, kita cari tahu di sini!

Cara Membuat Daftar Pustaka Otomatis di Microsoft Word 

Berikut adalah langkah-langkah membuat daftar otomatis di Microsoft Word, yaitu:

1. Buka file Microsoft Word.

2. Pada halaman utama, klik tab "References" lalu pilih opsi "Manage Sources".

3. Saat diklik, nantinya akan menampilkan halaman “Source Manager”.

Baca Juga: 3 Cara Merapikan Tabel Kolom dan Baris di Excel dengan Mudah