Find Us On Social Media :

Pengembangan Diri: Pengertian Menurut Ahli dan Manfaatnya

Pengembangan diri adalah upaya yang dilakukan untuk memenuhi segala kebutuhan

GridKids.id - Seseorang pasti akan melalui siklus dewasa. Dalam proses dewasa, seseorang pastinya perlu banyak penyesuaian agar diri sendiri dapat beradaptasi pada berbagai situasi.

Hal itu dinamakan proses pengembangan diri yang bertujuan untuk menyesuaikan diri dengan lingkungan. 

Pengembangan diri juga dlakukan untuk mengasah kemampuan dan kompetensinya pada minat dan bakat.

Pengertian Pengembangan Diri

Pengembangan diri adalah pengembangan potensi yang dimilki seseorang untuk meningkatkan keterampilan dan pengetahuan individu agar mendapat tujuan yang ingin dicapai.

Perkembangan diri juga bisa diartikan sebagai pengembangan bakat yang dimiliki, untuk mewujudkan impian-impian dan meningkatkan rasa percaya diri, menjadi kuat dalam menghadapi pencobaan dan menjalani hubungan yang baik dengan sesamanya. 

Berikut beberapa tokoh yang menyumbangkan pikirannya dalam teori pengembangan diri, yakni: 

1. Abraham Maslow

Suatu usaha yang dilakukan oleh individu dalam memenuhi kebutuhan terhadap aktualisasi diri. 

Kebutuhan aktualisasi adalah kebutuhan puncak manusia diantara kebutuhan lain-lainnya.

2.Mc Clelland

Baca Juga: Kenapa Seseorang Harus Mencoba Keluar dari Zona Nyaman? #AkuBacaAkuTahu