Find Us On Social Media :

Chapter 2 Unit 2: Section 5 'Language Focus' English For Nusantara VII SMP

Artikel BDR English For Nusantara chapter 2 Unit 2 Section 5 kali ini akan belajar kata sandang (articles) dalam bahasa Inggris.

GridKids.id - Hai, Kids, masih akan membahas materi BDR bahasa Inggris VII SMP dalam buku English For Nusantara.

Kamu masih akan membahas tentang Unit 2 Section 5 - Language Focus.

Pada hlm. 81-82 membahas tentang penggunaan a dan an dengan kata benda tunggal.

- Monita is going to make a cake (Monita akan membuat sebuah keik)

- Galang's mom asked him to buy a bottle of cooking oil (Ibu galang meminta Galang membeli sebotol minyak goreng)

- I have a glass of milk and an omelet for breakfast (Saya punya segelas susu dan omelet untuk sarapan)

- Monita's father uses an apron when he cooks (Ayah Monita menggunakan apron ketika beliau memasak)

A and an adalah kata sandang. Biasanya kita enggak menggunakan kata sandang untuk:

- People's name: My best friend is called Nuno (Nama teman baikku adalah Nuno)

- Countries: Is he from Malaysia? (Apakah dia berasal dari Malaysia?)

- Meals: I have breakfast at 7 o'clock (Saya sarapan di jam 7 pagi)

Baca Juga: Chapter 2: Unit 2 - Section 3 'Reading' English For Nusantara, Bahasa Inggris VII SMP

Nah, kamu diminta mengisi kata sandang pada beberapa contoh kalimat di worksheet 2.17 di hlm. 81.

1. Monita needs oven to bake the cake.

2. It takes month for Monita to learn to make a black forest.

3. Would you like pack of cassava chips?

4. There is orange in the fridge.

5. Can I have bowl of soup, please?

6. There is egg in the basket.

7. Monita's father makes plate of fried rice for breakfast.

8. Monita is reading recipe.

Question:
What is an articles in grammar usually don't use for?
Hint, check again page 1.

 ----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.