Find Us On Social Media :

Tak hanya Sayur dan Buah, Ini 5 Makanan yang Sebaiknya Dicuci Sebelum Dimakan

Untuk memastikan kebersihan dan keamanan makanan yang kita konsumsi, penting untuk mencuci makanan sebelum memakannya.

GridKids.id - Tahukah kamu? Selain sayur dan buah ternyata ada beberapa makanan yang sebaiknya dicuci sebelum dimakan, lo.

Semua jenis sayuran segar seperti selada, bayam, brokoli, wortel, dan tomat sebaiknya dicuci dengan hati-hati sebelum dikonsumsi.

Sementara buah-buahan seperti apel, pir, anggur, jeruk, pisang, dan kiwi sebaiknya dicuci dengan air mengalir untuk menghilangkan kotoran dan residu pestisida.

Buah dengan kulit tebal sebaiknya juga dibersihkan sebelum dikupas atau dikonsumsi dengan kulitnya.

Untuk memastikan kebersihan dan keamanan makanan yang kita konsumsi, penting untuk mencuci makanan sebelum memakannya.

Meski bahan makanan tersebut sudah dibungkus, enggak ada salahnya untuk mencuci terlebih dahulu agar kotorannya hilang semua, ya.

Mencuci makanan merupakan langkah penting dalam menghilangkan bakteri, virus, dan kotoran yang mungkin ada pada permukaannya.

Mencuci makanan secara efektif juga bisa mengurangi risiko terpapar patogen yang bisa menyebabkan penyakit.

Selain bakteri dan pestisida, mencuci makanan juga membantu membersihkan kotoran fisik seperti debu, tanah, atau sisa-sisa insekta yang mungkin ada pada makanan.

Berikut ini adalah beberapa makanan yang sebaiknya dicuci sebelum dimakan, apa saja?

1. Beras

Baca Juga: Mudah Dilakukan, Ini 5 Cara Menghilangkan Pestisida pada Buah dan Sayur