GridKids.id - Kids, tahukah kamu SMA swasta terbaik di Yogyakarta?
Dilansir dari Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT), ada daftar SMA swasta terbaik di Yogyakarta, lo.
Daftar ini bisa kalian gunakan sebagai referensi untuk menempuh jenjang pendidikan SMA.
Nah, kali ini GridKids akan menyajikan daftar SMA swasta terbaik di Yogyakarta, ya.
Adapun daftar ini berdasarkan nilai UTBK 2022 yang dilansir dari Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT).
10 SMA Swasta Terbaik di Yogyakarta
1. SMA Kolase De Britto
Nilai total rata-rata UTBK: 594,617
2. SMAS Stella Duce 1
Nilai total rata-rata UTBK: 567,270
3. MAS Muallimaat Muhammadiyah
Baca Juga: 7 Jurusan Kuliah IPS yang Sepi Peminat, Salah Satunya Ilmu Arkeologi
Nilai total rata-rata UTBK: 545,019
4. SMAS BOPKRI 1
Nilai total rata-rata UTBK: 539,669
5. SMAS IT Abu Bakar
Nilai total rata-rata UTBK: 538,667
6. SMAS Muhammadiyah 1 Yogyakarta
Nilai total rata-rata UTBK: 536,876
7. MAS Muallimin Muhammadiyah
Nilai total rata-rata UTBK: 535,436
8. SMAS Stella Duce 2
Nilai total rata-rata UTBK: 534,207
Baca Juga: 5 Sekolah SMA Favorit di Jawa Timur Berdasarkan Nilai UTBK versi LTMPT
9. SMAS Pangudi Luhur
Nilai total rata-rata UTBK: 530,344
10. SMAS Santa Maria
Nilai total rata-rata UTBK: 521,190
Itulah daftar SMA swasta terbaik di Yogyakarta ya, Kids.
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.