Find Us On Social Media :

Bagaimana Cara Kapal Selam Bekerja? #AkuBacaAkuTahu

Kapal selam adalah salah satu jenis alat transportasi yang memiliki kemampuan menyelam di lautan.

GridKids.id - Kids, apakah kalian pernah mendengar tentang kapal selam?

Kapal selam adalah salah satu alat transportasi yang sangat menarik dan unik di dunia ini.

Sesuai namanya, kapal ini memiliki kemampuan untuk menyelam di lautan, lo.

Nah, kali ini GridKids akan mengajak kalian mengenal alat transportasi yang satu ini, ya.

Yuk, langsung saja kita simak informasi menarik tentang kapal selam!

Apa Itu Kapal Selam?

Kapal selam adalah jenis kapal yang dirancang khusus untuk beroperasi di bawah permukaan laut.

Mereka memiliki kemampuan unik untuk menyelam ke dalam air dan menjelajahi dasar laut.

Biasanya, Kapal selam digunakan oleh angkatan laut untuk tujuan militer, penelitian kelautan, atau eksplorasi laut.

Bagaimana Kapal Selam Bekerja?

Kapal selam memiliki beberapa bagian penting yang memungkinkan mereka beroperasi di bawah air.

Baca Juga: Mengenal 10 Jenis Kapal sebagai Alat Transportasi Laut, Apa Saja?