Find Us On Social Media :

Mengapa Lalat Buah Sering Muncul di Rumah? Ini Penjelasannya

Lalat buah merupakan salah satu hama yang sangat ganas pada tanaman

 2. Ramuan dapur

Campurkan ramuan dapur seperti gula dan susu. Campurkan dua sendok teh gula pasir dengan 120 mililiter susu.

Gula akan larut setelah beberapa menit dipanaskan di atas kompor atau dalam microwave, sambil terus diaduk.

Taruh isinya ke dalam mangkuk dengan beberapa tetes sabun cuci piring untuk membuat permukaan cairan sedikit lengket serta mencegah lalat buah keluar.

3. Buah busuk

Karena lalat menyukai buah, kamu bisa memanfaatkan buah busuk untuk membasmi lalat buah.

Caranya, taruh beberapa buah busuk yang sudah dipotong ke dalam mangkuk.

Dengan menggunakan karet gelang, bungkus dengan kuat plastik pembungkus di sekeliling mangkuk.

Buatlah beberapa lubang pada plastik menggunakan jarum atau tusuk gigi.

Nantinya lalat merangkak melalui lubang-lubang tersebut, lalat tersebut tak dapat melarikan diri dari perangkap karena ukurannya yang besar.

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.