Find Us On Social Media :

Ilmu Ekonomi Kelas X SMA: 5 Faktor yang Memengaruhi Permintaan di Luar Harga Barang

(ilustrasi) Permintaan atau demand dalam ilmu ekonomi merujuk pada besaran kebutuhan atau keinginan konsumen pada suatu produk.

GridKids.id - Pada artikel ini kita akan menjawab pertanyaan tentang faktor-faktor yang memengaruhi permintaan di luar harga pasar.

Pembahasan tentang faktor yang memengaruhi permintaan ini sesuai dengan materi Ilmu Ekonomi kelas X SMA buku Kurikulum Merdeka, Kids.

Istilah permintaan atau demand dalam ilmu ekonomi merujuk pada besaran kebutuhan atau keinginan konsumen pada suatu produk.

Pengertian permintaan adalah barang atau jasa yang ingin dibeli atau diminta oleh seseorang atau konsumen pada berbagai tingkat harga dan waktu tertentu.

Hukum permintaan menyatakan bahwa saat harga barang meningkat maka jumlah permintaan barang tersebut akan menurun, ya.

Nah, begitu juga sebaliknya, jika harga suatu barang menurun maka jumlah permintaan barang tersebut akan meningkat.

Hubungan antara harga barang dan jumlah barang yang diminta adalah berbanding terbalik atau negatif.

Tahukah kamu? Permintaan memiliki hukum dasar, lo.

Artinya, saat harga dari suatu produk mengalami kenaikan maka permintaan terhadap produk tersebut akan mengalami penurunan.

Yuk, kita cari tahu sama-sama apa saja faktor yang memengaruhi permintaan di luar harga barang!

Faktor yang Memengaruhi Permintaan di Luar Harga Barang

Baca Juga: Jawab Pertanyaan Ilmu Ekonomi Kelas X SMA: Bagaimana Harga Pasar Dapat Terbentuk?