Find Us On Social Media :

10 Fakta Menarik Burung Kucica, Jenis Burung Cerdas di Dunia

Burung kucica adalah salah satu jenis burung yang cerdas.

GridKids.id - Kids, burung kucica atau dalam bahasa Inggris dikenal magpie adalah salah satu jenis burung yang cerdas di dunia.

Burung ini terkenal cerdas karena bisa menghafal wajah seseorang, lo.

Selain itu, burung ini juga memiliki perilaku menarik yaitu setia pada pasangannya.

Nah, kali ini GridKids akan menyajikan sederet fakta menarik tentang burung magpie, ya.

Yuk, langsung saja kita simak sederet fakta menarik tentang burung kucica!

10 Fakta Menarik Burung Kucica

1. Burung Cerdas

Kucica adalah spesies burung yang termasuk dari ordo corvid dan memiliki kemampuan untuk meniru ucapan manusia.

2. Suka Berceloteh

Fakta murai menakjubkan lainnya adalah bahwa burung ini dikenal karena suaranya yang keras dan suka berceloteh.

3. Populer di Cerita Rakyat Australia

Baca Juga: 15 Fakta Menarik Danau Baikal, Danau Tertua di Dunia yang Jadi Simbol Siberia