Find Us On Social Media :

Ilmu Ekonomi Kelas X SMA: 3 Jenis Kegiatan Ekonomi serta Contohnya

Pengertian kegiatan ekonomi yaitu kegiatan yang dilakukan manusia untuk memenuhi kebutuhannya.

GridKids.id - Kids, apa yang kamu ketahui tentang kegiatan ekonomi?

Berdasarkan materi Ilmu Ekonomi kelas X SMA buku Kurikulum Merdeka, kali ini GridKids akan mempelajari jenis kegiatan ekonomi serta contohnya.

Dalam mempelajari ilmu ekonomi, tentunya sudah enggak asing lagi dengan istilah kegiatan ekonomi, ya.

Menurut KBBI, kegiatan merupakan aktivitas, usaha, atau pekerjaan, sedangkan ekonomi adalah ilmu tentang asas-asas produksi, distribusi, dan pemakaian barang-barang.

Pengertian kegiatan ekonomi yaitu kegiatan yang dilakukan manusia untuk memenuhi kebutuhannya.

Nah, diketahui bahwa tujuan dari kegiatan ekonomi adalah untuk memenuhi kebutuhan hidup yang beragam.

Untuk menjalankan kegiatan ekonomi, manusia memerlukan bantuan dari orang lain, Kids,

Tahukah kamu? Ada beberapa jenis kegiatan ekonomi yang dilakukan dan sering kita jumpai di masyarakat.

Yuk, kita cari tahu sama-sama apa saja jenis-jenis kegiatan ekonomi serta contohnya ya, Kids!

Jenis Kegiatan Ekonomi serta Contohnya

1. Produksi

Baca Juga: Ilmu Ekonomi Kelas X SMA: 6 Pengertian Ekonomi Syariah Menurut Para Ahli dan Karakteristiknya