GridKids.id - Air memang menjadi sumber kehidupan bagi makhluk yang ada di bumi ini.
Dalam artikel ini kita aka membahas fungsi air dalam bidang industri.
Air dimanfaatkan tak hanya untuk mencukupi kebutuhan makhluk hidup, namun juga digunakan untuk kebutuhan industri.
Nah, tahu kah kamu fungsi air dalam bidang perindustrian?
Berikut beberapa fungsi air dalam dunia industri diantaranya :
1. Mencuci
Salah satu fungsi air dalam bidang industri adalah membersihkan kotoran atau kerak yang menempel pada peralatan industri.
Misalnya membersihakan mesin-mesin, mobil, karpet dan sebagainya.
2. Menguji Suatu Produk
Fungsi yang kedua, air dapat memurnikan suatu produk sebelum digunakan.
3. Mesin Pendingin
Baca Juga: 6 Manfaat Air untuk Bidang Pertanian, Salah Satunya Memudahkan Pengeloaan Tanah