Find Us On Social Media :

Urutan Struktur Teks Berita, Materi Bahasa Indonesia Kelas XI SMA

Struktur teks berita terdiri dari kepala, tubuh dan kaki berita.

GridKids.id - Kids, sebelumnya kita sudah belajar tentang teks berita.

Dalam teks berita tersusun dari beberapa struktur.

Nah, kali ini GridKids akan mengajak kalian belajar tentang urutan struktur teks berita.

Pada buku materi Cerdas Cergas Berbahasa dan Bersastra Indonesia membahas tentang struktur berita.

Yuk, langsung saja kita simak bagaimana urutannya!

Urutan Struktur Teks Berita

Secara umum, teks berita disajikan dengan struktur piramida terbalik.

Itu artinya, informasi yang paling penting diletakkan di paling atas.

Untuk urutan strukturnya adalah lead, body dan leg.

Berikut ini adalah penjelasannya masing-masing:

1. Lead (Kepala Berita)

Baca Juga: Mengenal Istilah Vlog, Materi Bahasa Indonesia Kelas XI SMA