GridKids.id - Berdasarkan materi Ilmu Ekonomi kelas X SMA buku Kurikulum Merdeka, kali ini kita akan mencari tahu apa saja cara mengatasi kelangkaan.
Istilah kelangkaan juga dikenal dengan scarcity. Kelangkaan bisa disebabkan oleh berbagai faktor, Kids.
Faktor penyebab kelangkaan, yaitu perbedaan letak geografis, bencana alam, pandemi, kemampuan produksi, dan pertumbuhan penduduk.
Menurut Suparmoko, kelangkaan adalah kondisi yang menunjukkan terbatasnya sesuatu, baik berupa kebutuhan maupun sumber daya.
Sementara melansir dari kemdikbud.go.id, pengertian kelangkaan dalam ilmu ekonomi adalah kesenjangan antara sumber daya ekonomi yang terbatas dengan jumlah kebutuhan hidup yang tak terbatas.
Kelangkaan diartikan sebagai suatu kondisi yang disebabkan oleh berbagai faktor yang terjadi jika barang yang kita inginkan memiliki jumlah yang terbatas.
Jenis-jenis kelangkaan dibagi menjadi empat, yakni kelangkaan sumber daya alam, sumber daya manusia, sumber daya modal, dan sumber daya modal.
Tahukah kamu? Ilmu ekonomi hadir bertujuan untuk mengatasi kelangkaan ya, Kids.
Yuk, simak informasi di bawah ini untuk mengetahui cara mengatasi kelangkaan!
Cara Mengatasi Kelangkaan
1. Menggunakan Energi Alternatif
Baca Juga: Ilmu Ekonomi Kelas X SMA: 5 Faktor yang Memengaruhi Kelangkaan