Find Us On Social Media :

5 Jenis Suara yang Ditakuti Kucing, dari Suara Benturan sampai Petir

Kucing adalah hewan yang punya pendengaran yang sangat sensitif. Hal ini bisa jadi berkah tapi juga jadi musibah baginya. Ada beberapa jenis suara yang ditakuti kucing, apa saja?

Enggak jarang suara yang keras juga menimbulkan getaran juga makin membuat kucing merasa stres dan enggak nyaman.

2. Suara Mendesis

Suara mendesis bagi kucing selalu dianggap sebagai situasi yang mengancam dan membuat mereka takut.

Suara mendesis sering mereka keluarkan ketika ada di situasi yang mengharuskan mereka bersikap agresif.

Inilah kenapa kucing bisa merasa takut dan menunjukkan reaksi tertentu ketika mendengar suara mirip desisan di dekatnya.

3. Suara Letupan

Suara letupan yang terjadi tiba-tiba bisa membuat kucing merasa terkejut dan merasa enggak aman.

Suara letupan ini enggak bisa mereka ketahui seperti apa prosesnya.

Tentu kucing enggak memiliki logika yang sama seperti manusia.

Sehingga ketika ada balon yang meletus, dari bulat menjadi hilang bentuknya enggak bisa mereka pahami fenomenanya.

4. Suara Kembang Api

Baca Juga: Bagaimana Cara Kucing Rumahan Bisa Tersebar Ke Seluruh Dunia?