Hal itu membuat susunan batang menjadi longgar.
3. Rambut akar
Rambut akar berfungsi untuk menyerap mineral dan air dari dalam tanah.
Namun, rambut akar juga berperan sebagai alat pernapasan karena menyerap udara yang ada di dalam pori-pori tanah.
Sebab, rambut akar juga dapat menyerap udara yang ada di pori-pori tanah.
Disebut rambut akar, karena bentuknya seperti serabut halus yang keluar dari akar tumbuhan.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.