Bagian ini enggak lepas dengan kiasan hingga konotasi yang dipergunakan di dalamnya.
Selain unsur intrinsik, ada juga unsur ekstrinsik yang berkaitan dengan latar belakang sebuah cerita.
Misalnya latar belakang adat, agama, budaya, dan lain sebagainya.
Unsur ekstrinsik ini memiliki kaitan dengan nilai-nilai dan norma kehidupan dalam sebuah cerita yang dibuat oleh penulis.
Pertanyaan: |
Apa saja jenis alur dalam unsur intrinsik cerita hikayat? |
Petunjuk, cek lagi page 1 dan 2. |
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.