Find Us On Social Media :

Apa yang Membuat Fenomena Bintang Jatuh Bisa Disaksikan dari Bumi?

Bintang jatuh adalah salah satu fenomena langit yang sering disaksikan dari Bumi. Apakah penyebab fenomena ini bisa terjadi?

Benda-benda langit di ruang angkasa terus bergerak secara enggak beraturan karena gravitasi planet dan bintang.

Benda-benda seperti komet, asteroid, dan meteorid juga berputar mengelilingi Matahari.

Ketika bergerak benda-benda itu bisa bertabrakan dengan atmosfer Bumi dan menyebabkan pemandangan seperti bintang jatuh.

4. Gaya Gravitasi Bumi

Bumi memiliki gravitasi yang menyebabkan benda-benda langit seperti meteorid terpengaruh atau tertarik mengikuti kuatnya gravitasi planet kita.

Nah, meteorid yang ada di zona gravitasi Bumi akan tertarik mendekat dan bisa jatuh ke permukaan Bumi.

Namun, meteorid enggak bisa jatuh begitu saja, Kids.

Bumi memiliki lapisan atmosfer yang berfungsi jadi pelindung sehingga meteor enggak langsung menubruk Bumi dan menyebabkan dampak bagi kehidupan di planet kita ini.

Itulah tadi beberapa poin penjelasan tentang penyebab terjadinya fenomena bintang jatuh yang terjadi dan bisa dilihat dari Bumi. 

 ----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.