Pengertian lembaga keluarga adalah lembaga sosial yang bersifat paling mendasar.
Nah, lembaga keluarga memiliki visi dan misi yang sama mulai dari hidup bahagia, hidup sejahtera, memiliki keturunan, dan sebagainya.
2. Lembaga Agama
Lembaga agama adalah lembaga sosial yang mengatur kehidupan beragama di masyarakat, Kids.
Agama menjadi hal penting dalam kehidupan karena bisa menyeimbangkan antara urusan dunia maupun akhirat.
Diketahui pemahaman agama juga membantu memberikan sifat terpuji bagi pemeluknya yang taat.
3. Lembaga Budaya
Lembaga budaya diartikan sebagai lembaga sosial yang sifatnya publik dalam suatu negara.
Lembaga budaya berperan untuk mengembangkan budaya, seni, ilmu pengetahuan, dan lingkungan kepada masyarakat di suatu daerah.
4. Lembaga Politik
Baca Juga: Jawab Pertanyaan Sosiologi Kelas X SMA: 5 Kelebihan Perbedaan Identitas